Seringkali kebanyakan dari mahasiswa yang sudah menempuh separuh pendidikan tingginya hampir merasakan bosan dalam aktivitas perkuliahan.
Dikarenakan banyaknya aktivitas mata kuliah yang menumpuk ataupun kekosongan mata kuliah yang membuat mahasiswa merasa malas mengikuti perkuliahan yang terlalu 'santai' sehingga dua hal diatas adalah penyebab utama atas masalah ini.
Disamping itu, ada banyak hal lain yang menjadi alasan malasnya seorang mahasiswa. Untuk mengatasi hal ini, ada beberapa tips yang ingin saya bagikan dipostingan kali ini:
Dikarenakan banyaknya aktivitas mata kuliah yang menumpuk ataupun kekosongan mata kuliah yang membuat mahasiswa merasa malas mengikuti perkuliahan yang terlalu 'santai' sehingga dua hal diatas adalah penyebab utama atas masalah ini.
Disamping itu, ada banyak hal lain yang menjadi alasan malasnya seorang mahasiswa. Untuk mengatasi hal ini, ada beberapa tips yang ingin saya bagikan dipostingan kali ini:
- Ingat kembali untuk apa anda kuliah, jika anda memang berminat dengan jurusan yang anda ambil, maka otomatis anda akan tetap merasa semangat untuk masuk kelas.
- Cari kesibukan baru yang berhubungan dengan jurusan yang anda ambil. Misalnya anda adalah mahasiswa jurusan Bahasa Inggris, anda bisa memulai untuk mengintensifkan apa yang anda pelajari diluar kampus, seperti ikut kursus, membentuk kelompok belajar, ikut organisasi yang sesuai dengan bidang yang anda minati, atau lainnya.
- Mempertahankan atau menaikkan nilai IP (indeks prestasi), dengan motivasi tersebut, kita tentunya dapat meraih semangat tambahan untuk membuat kuliah kita tidak membosankan.